Share to:

Pesta Olahraga Makabe

Pesta Olahraga Maccabiah (alias Pesta Olahraga Maccabiah Dunia; Ibrani: משחקי המכביה, atau משחקי המכביה העולמית; seringkali disebut sebagai "Olimpiade Yahudi"), yang mula-mula diadakan pada 1932, adalah sebuah ajang olahraga Israel dan Yahudi internasional yang diadakan setiap empat tahun sekali di Israel.[1][2][3] Perlombaan tersebut adalah acara olahraga terbesar ketiga di dunia, dengan 10.000 atlet berkompetisi.[4][5][6] Pesta Olahraga Maccabiah dideklarasikan sebagai "Acara Olahraga Regional" oleh, dan di bawah naungan dan bimbingan, Komite Olimpiade Internasional pada 1961.[7][8][9]

Pesta Olahraga Maccabiah terbuka bagi para atlet Yahudi dari seluruh penjuru dunia serta seluruh atlet Israel tanpa memandang suku bangsa atau agama. Arab-Israel juga berkompeitisi dalam perlombaan tersebut.[3][10]

Referensi

  1. ^ "About Us – Maccabiah". Maccabiah. Diarsipkan dari versi asli tanggal March 29, 2014. Diakses tanggal February 16, 2014. 
  2. ^ Nauright, p. 364.
  3. ^ a b Goldman, Ilan (July 8, 2013). "Arab athletes at the Maccabiah: Going for gold, seeking recognition". Haaretz. Diarsipkan dari versi asli tanggal March 1, 2014. Diakses tanggal February 16, 2014. 
  4. ^ "Amar’e Stoudemire to Revisit Israel as a Maccabi Coach," Diarsipkan December 20, 2016, di Wayback Machine. The New York Times.
  5. ^ "Records Fall Before Maccabiah Games Even Begin; U.S. squad is largest ever in what officials say is ‘a life-changing experience’," Diarsipkan July 2, 2017, di Wayback Machine. Jewish Week.
  6. ^ "Maccabiah Games Welcome 9,000 Athletes – Christian News 24–7 – CBN.com". cbn.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal March 3, 2016. Diakses tanggal May 4, 2018. 
  7. ^ Helen Jefferson Lenskyj (2012). Gender Politics and the Olympic Industry. Palgrave Macmillan. ISBN 9781137291158. 
  8. ^ Bard and Schwartz, p. 84.
  9. ^ "History of the Maccabiah Games". Maccabi Australia. Diarsipkan dari versi asli tanggal February 24, 2014. Diakses tanggal February 16, 2014. 
  10. ^ Porat, Avinoam (June 11, 2005). "Arab Israeli wins Maccabiah gold". Ynet. Diarsipkan dari versi asli tanggal February 25, 2014. Diakses tanggal February 16, 2014. 

Karya yang dikutip

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya