Share to:

Nanoekonomi

Nanoekonomi didefinisikan sebagai teori ekonomi transaksi tunggal. Istilah ini pertama kali diperkenalkan oleh Kenneth J. Arrow pada tahun 1987.[1] Istilah ini juga digunakan untuk mendeskripsikan tingkatan analisis di bawah mikroekonomi tradisional,[2][3][4] serta menjelaskan ekonomika nanoteknologi.[5][6]

Referensi

  1. ^ "Nanoeconomics". Repec.org. 
  2. ^ "Describe level of analysis below traditional microeconomics". Utdallas.edu. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2006-09-09. Diakses tanggal 2014-05-05. 
  3. ^ "Nanoeconomics - Used to describe microeconomics". Scientificcommons.org. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-03-12. Diakses tanggal 2014-05-05. 
  4. ^ "Nanoeconomics - been used to describe a level of analysis". Google Books. 
  5. ^ "Nanoeconomics to describe nanotechnology". Azonano. 
  6. ^ "The term is also used to describe the economics of nanotechnology". Heionline.org. 

Information related to "Nanoekonomi" :

Kembali kehalaman sebelumnya