Share to:

Otoritas Olahraga India

Otoritas Olahraga India
Logo Resmi
SingkatanOOI
PendiriKementerian Urusan Pemuda dan Olahraga, Pemerintah India
TipePemerintah Pusat
Lokasi
Anggaran
369 crore (US$52 juta) (2015-2016)[1]
Situs webwww.sportsauthorityofindia.nic.in//

Otoritas Olahraga India (OOI) (bahasa Hindi: भारतीय खेल प्राधिकरण) adalah sebuah badan olahraga nasional yang dibentuk pada 1984 oleh Kementerian Urusan Pemuda dan Olahraga Pemerintah India yang bertugas menangani olahraga di seluruh India. Otoritas tersebut memiliki 9 Pusat Regional yang terletak di Bengaluru, Gandhinagar, Chandigarh,Kolkata, Imphal, Guwahati, Bhopal, Mumbai,Lucknow dan Sonepat

Referensi

  1. ^ "Sports gets substantial hike in annual budget". Diakses tanggal 11 August 2016. 

Pranala luar

Information related to "Otoritas Olahraga India" :

Kembali kehalaman sebelumnya