Share to:

Suku Ratahan

Ratahan (alias Pasan, Bentenan atau Bentenen) adalah kelompok etnis atau suku bangsa Indonesia yang berasal dari daerah bagian tenggara di Kabupaten Minahasa, Provinsi Sulawesi Utara, Indonesia.[1]

Budaya

Ambik Anak

Ambik Anak merupakan sistem perkawinan dalam tradisi suku Ratahan yang membebaskan pihak laki-laki dari kewajiban membayar mahar, tetapi dengan syarat suami tinggal bersama keluarga pihak dan istri dan garis keturunan anak bersifat matrilineal.

Kriya

Bentenan

Tenun khas etnis Ratahan

Referensi

  1. ^ Badan Pusat Statistik (21 Januari 2021), Kewarganegaraan, Suku Bangsa, Agama, dan Bahasa Sehari-hari Penduduk Indonesia (Hasil Sensus Penduduk 2020), Jakarta: Badan Pusat Statistik 
Kembali kehalaman sebelumnya